Kamis,21Mei

Mengukur tekanan darah digital dengan MicroSD

Pengukur tekanan darah digital bukan barang baru, termasuk juga produk terbaru dari Panasonic dengan kode EW-BU70 yang tidak berbeda dengan yang lainnya.
Hanya satu hal yang membedakannya, alat pengukur tekanan darah digital ini menggunakan kartu memori SD untuk menyimpan data/ hasil, yang kemudian bisa ditransfer semua data tersebut ke komputer.

Penggunaan kartu memori SD ini bahkan bisa digunakan sampai dengan 5 orang yang berbeda.
Untuk beberapa orang, penyimpanan data/ hasil tekanan darah seperti ini pasti sangat penting untuk melakukan pengecekan kesehatan yang lebih jauh.
Sayang, belum ada informasi harga maupun lainnya saat ini.



0 komentar:

Posting Komentar

About me

Kemanapun...
Tak Perlu Takut Tersesat Jika Kamu Klik


Peta Online dan Jasa Pembuatan Toko Online
Peta Online dan
Jasa Pembuatan Toko Online